Sekarang kita akan membahas macam-macam mapping yang kita bisa gunakan pada framework Hibernate ini.

Mapping pada ummumnya:

  1. OneToOne Mapping
  2. OneToMany Mapping
  3. ManyToOne Mapping
  4. ManyToMany Mapping

Mapping tersebut ya yang biasanya terjadi pada database relational, nah karena Hibernate Framework ini sifatnya ORM atau Object Relational Mapping maka ada beberapa tambahan / feature yang kita bisa gunakan seperti

  1. Parent-Child Mapping
  2. Embedded Mapping
  3. Inheritance Mapping
    1. Single Table
    2. MappedSuperClass
    3. Join Table
    4. Table Per Class
  4. Enum Mapping
  5. Dynamic Model