Tipe data untuk yang bernilai number di bahasa pemograman Java pada dasarnya dibagi jadi 2 kategori yitu bilangan bulat dan bilangan pecahan baik positif dan negatif. Bilangan bulat dibagi lagi menjadi beberapa range yaitu kecil, sedang dan besar.

Bilangan Bulat

Bilangan bulat baik itu negatif maupun positif dibagi lagi menjadi 4 yaitu

java.lang.Byte

Digunakan untuk yang memiliki nilai tidak kurang dari -128 hinga 127 atau sama dengan 1 btye contohnya:

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
public class BilanganBulatKecil{

    public static void main(String[] args){
        Byte nilaiMin = -128;
        Byte nilaiMax = 127;
        System.out.println(
            "Nilai minimum dari tipe data java.lang.Byte adalah " 
            + nilaiMin + 
            ", Sedangkan nilai maximumnya adalah "
            + nilaiMax 
        );    
    }
} 

java.lang.Short

Digunakan untuk yang memiliki nilai tidak kurang dari -32,768 hinga 32,767 atau 2 byte contohnya seperti berikut:

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
public class BilanganBulatMenengah {
    public static void main(String[] args){
        Short nilaiMin = -32_768;
        Short nilaiMax = 32_767;
        System.out.println(
            "Nilai minimum dari tipe data java.lang.Short adalah " 
            + nilaiMin + 
            ", Sedangkan nilai maximumnya adalah " 
            + nilaiMax 
        );    
    }
}

java.lang.Integer

Digunakan untuk memiliki nilai tidak kurang dari -2,147,483,648 hinga 2,147,483,647 atau 4 byte contohnya seperti berikut:

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
publi class BilanganBulatBesar {
    public static void main(String[] a){
        Integer nilaiMin = -2_147_483_648;
        Integer nilaiMax = 2_147_483_647;
        System.out.println(
            "Nilai minimum dari tipe data java.lang.Integer adalah " 
            + nilaiMin + 
            ", Sedangkan nilai maximumnya adalah " 
            + nilaiMax 
        );    
    }
}

java.lang.Long

Digunakan untuk memiliki nilai tidak kurang dari -9,223,372,036,854,775,808 hinga 9,223,372,036,854,775,807 atau 8 byte contohnya seperti berikut:

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
publi class BilanganBulatSangatBesar {
    public static void main(String[] a){
        Long nilaiMin = -9_223_372_036_854_775_808;
        Long nilaiMax = 9_223_372_036_854_775_807;
        System.out.println(
            "Nilai minimum dari tipe data java.lang.Long adalah " 
            + nilaiMin + 
            ", Sedangkan nilai maximumnya adalah " 
            + nilaiMax 
        );    
    }
}

Bilangan pecahan

Bilangan pecahan pada dasarnya ada 2 yaitu java.lang.Float dan java.lang.Double, jadi intinya tipe data java.lang.Double lebih besar dari java.lang.Float

java.lang.Float

Tipe data float ini lebih besar dari tipe data yang ada di atasnya yaitu byte, short, int, dan long karena dia bisa menerima bilangan pecahanan contohnya 0.50123 dst. contohnya:

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
publi class BilanganBulatSangatBesar {
    public static void main(String[] a){
        Float nilaiMin = -9_223_372_036_854_775_808f;
        Float nilaiMax = 9_223_372_036_854_775_807f;
        System.out.println(
            "Nilai minimum dari tipe data java.lang.Float adalah " 
            + nilaiMin + 
            ", Sedangkan nilai maximumnya adalah " 
            + nilaiMax 
        );    
    }
}

java.lang.Double

Tipe data yang terakhir dari yang paling besar dari semua tipe data untuk number adalah java.lang.Double contohnya seperti berikut:

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
publi class BilanganBulatSangatBesar {
    public static void main(String[] a){
        Double nilaiMin = -9_223_372_036_854_775_808d;
        Double nilaiMax = 9_223_372_036_854_775_807d;
        System.out.println(
            "Nilai minimum dari tipe data java.lang.Float adalah " 
            + nilaiMin + 
            ", Sedangkan nilai maximumnya adalah " 
            + nilaiMax 
        );    
    }
}