Untuk Text editor, kita akan menggunakan Oracle SQL Developer. jadi langsung aja kita install ya. Ok pertama download dulu dari website resminya disini

Setelah di download, kemudian extract dan jalankan

  • sqldeveloper.exe untuk Windows
  • ./sqldeveloper.sh untuk linux
  • sqldeveloper.app untuk Mac

Create Connection

Untuk membuat connection, klick button + pada tab connections maka muncul dialog seperti berikut:

create-connect

Setelah itu coba, klick test jika sukses hasilnya seperti berikut:

test-success

Sekarang kita bisa menggunakan editor dengan user connection system,

navigator