Clause DROP TABLE di oracle bukan untuk menghapus tetapi untuk memindahkan table ke recylebin.

Untuk menghapus tabel ada beberapa perintah:

Basic drop table

Untuk menghapus table secara sederhananya seperti berikut:

Cascade Options

Untuk sebagian kasus, jika table yang kita ingin kita hapus misalnya datanya masih ada relate dengan table lain maka kita gak bisa menghapus dengan cara basic drop table di atas. contohnya:

SQL> drop table departments
                *
ERROR at line 1:
ORA-02449: unique/primary keys in table referenced by foreign keys

Purge Options

seperti yang saya bilang di awal, bahwa perintah drop table itu memindahkan table ke recylebin. nah misalnya kalo kita mau menghapus secara permanent kita perlu option purge. seperti berikut contohnya: